Sabtu, 14 Maret 2015

Klasifikasi Merek Kelas 10


Kelas 10

Perkakas dan pesawat pembedahan, pengobatan, kedokteran, kedokteran gigi dan kedokteran hewan, lengan mata dan gigi palsu, barang-barang ortopedi, bahan-bahan benang bedah     

Sabuk perut; korset; Bantalan penyangga perut bawah; Jarim akupuntur; Otomat aerosol untuk keperluan medis; Bantalan peredam keju untuk keperluan medis; Matras angin untuk keperluan medis; Bantal angin untuk keperluan medis; Usungan ambulans; Peralatan pembiusan; Masker pembiusan; Peralatan untuk digunakan dalam analisis medis; Penyangga tapak kaki untuk alas kaki; Kursi untuk keperluan medis atau kedokteran gigi; Alat pengukur tekanan darah pada urat nadi; Buah dada palsu; Mata palsu; Rahang palsu; Anggota badan palsu; Alat untuk pernafasan buatan; Kulit buatan untuk keperluan pembedahan; Gigi palsu; Pasangan gigi palsu; Botol bayi; Dot; Alat untuk memasukkan pil ke dalam mulut kuda/sapi; Pembalut, elastik; Pembalut untuk persendian, anatomi; Pembalut lutut (ortopedi); Pembalut ortopedi; Pembalut penunjang; Baskom untuk keperluan medis; Pispot untuk orang sakit dipembaringan; Vibrator pembaringan; Tempat tidur hidrostatik (air) untuk keperluan medis; Tempat tidur, khusus dibuat untuk keperluan medis; Sabuk, listrik untuk keperluan medis; Sabuk untuk keperluan medis; Sabuk ortopedik; Selimut listrik untuk keperluan medis; Alat pemeriksaan darah; Alat untuk mencuci rongga-rongga badan; Sepatu bot untuk keperluan medis; Alat kedokteran untuk melebarkan liang anggota badan umumnya, khususnya saluran kencing (pembedahan); Pompa buah dada untuk mengeluarkan air susu; Buah dada palsu; Sikat untuk membersihkan rongga-rongga badan; Alat pengebor gigi; Alat suntik untuk mengambil cairan dari tubuh; Kotak-kotak yang dipersiapkan untuk peralatan medis; Kotak-kotak yang dipersiapkan untuk digunakan dokter-dokter bedah dan dokter-dokter; Jepitan untuk mengebiri; Benang bedah; Kateter; Peralatan obstetrika untuk ternak; Kursi kabinet; Kasur untuk melahirkan; Alat penjepit (pembedahan); Pakalan khusus untuk kamar operasi; Kursi kabinet; Kompres termo elektrik (pembedahan); Kompresor (pembedahan); Kondom; Wadah yang dibuat khusus untuk pembuangan hasil medis; Pencegahan kehamilan bukan dari bahan kimia; Pisau pemotong gandum; Korset perut; Korset untuk keperluan medis; Tongkatpenopang; Ujung tongkat ketiak untuk orang cacat; Mangkok penyedot angin untuk pengobatan; Bantal untuk keperluan medis; Bantal pemanas listrik untuk keperluan medis; Pisau-pisau (bedah); Aparat untuk pengobatan ketulian; Defibrillator; Alat perawat gigi; Alat perawat gigi listrik; Kursi dokter gigi; Seperangkat gigi buatan; Perlengkapan diagnosa untuk pengobatan; Mesin dialisis; Tas semprotan air; Pipa saluran pembuangan untuk keperluan medis; Tilam di bawah sprei untuk tempat tidur orang sakit; Botol tetes untuk keperluan medis; Alat tetes untuk keperluan medis; Dot bayi; Korek kuping; Sumbat telinga (alat pelindung telinga); Alat pendengar orang tuli berbentuk trompet; Kaus kaki elastik untuk keperluan pembedah; Alat-alat akupuntur listrik; Elektrokardiograf; Elektroda untuk pemakaian medis; Anema untuk keperluan medis; Alat untuk pijat keindahan; Mata buatan; Dot botol susu bayi; Katup botol susu bayi; Botol susu bayi; Filter untuk sinar ultra violet untuk keperluan medis; Pelindung jari untuk keperluan medis; Penopang kaki bertelapak datar; Lanset, pisau bedah kecil; Alas kaki (Penyangga tapak kaki untuk -); Alas kaki ortopedi; Tang kecil catut; Peralatan fumigasi untuk keperluan medis; Perabot khusus dibuat untuk keperluan medis; Sabuk galvanik untuk keperluan medis; Alat-alat terapi galvani; Alat pemeriksa perut; Sarung tangan untuk memijat; Sarung tangan untuk keperluan medis; Kawat penuntun [medis]; Pengganti rambut; Alat bantu pendengaran untuk orang tuli; Pelindung alat pendengar; Alat pacu jantung; Bantal pemanasan (bantalan) listrik untuk keperluan medis; Hematimeter; Sabuk hernia; Peranti untuk terapi dengan udara panas; Alat pijat dengan udara panas untuk keperluan medis; Tempat tidur hidrostatik untuk keperluan medis; Baskom higienik; Alat suntik bawah kulit; Sabuk penyangga perut bawah; Kantong-kantong es untuk keperluan medis; Perlak untuk orang yang tidak berdaya menahan buang air kecil; Inkubator untuk bayi; Inkubator untuk keperluan medis; Alat penghisap; Alat suntik untuk keperluan medis; Tas perkakas untuk penggunaan para dokter bedah dan dokter; Alat penghembusan; Alat gerek orang cacat; Rahang buatan; Pelindung lutut (ortopedik); Pisau pemotong gandum; Pisau untuk keperluan bedah; Lampu untuk keperluan medis; Lanset pisau bedah mata dua; Lanset untuk keperluan medis; Lensa (pengganti mata) untuk operasi implantasi; Anggota badan palsu; Boneka cinta; Topeng untuk karyawan pengobatan; Sarung tangan untuk memijat; Peralatan pijat; Sabuk untuk orang hamil; Kasur untuk tempat melahirkan; Peralatan dan instrumen-instrumen medis; Kawat penuntun medis; Sendok-sendok untuk mengukur dan meminumkan obat; Alat microdermabrasion; Cermin untuk dokter gigi; Cermin untuk dokter bedah; Jarum untuk keperluan medis; Alat-alat perawatan; Perkakas untuk pemeriksaan kandungan; Meja bedah; Alat pengukur mata; Alat pemeriksa mata; Alat-alat ortopedik; Barang-barang ortopedi; Ban pinggang ortopedi; Alas kaki ortopedi (sepatu); Sol sepatu ortopedi; Barang-barang ortopedi; Sabuk ortopedi; Alas kaki ortopedi (sepatu); Sol sepatu ortopedi; Penenang bayi; Bantalan untuk perut; Bantalan pemanas listrik untuk keperluan medis; Bantalan (kantong) untuk mencegah sakit karena tekanan pada tubuh pasien; Alat kontrasepsi; Botol kecil penakar tetesan untuk keperluan medis; Alat-alat latihan jasmani untuk keperluan medis; Alat fisioterapi; Korek kuping; Bantal pembuat ngantuk untuk yang sukar tidur; Tang pengebiri.; Kawat pengikat untuk gigi palsu; Perban plester untuk penderita penyakit tulang (pembalut dari gips); Sumbat (- telinga) [alat pelindung telinga]; Jarum penduga untuk keperluan medis; Prostese rambut; Prostese dalam mata (lensa) untuk dimasukkan dengan pembedahan; Alat pelindung terhadap sinar X (rontgen) untuk keperluan medis; Pengukur nadi; Pompa untuk keperluan medis; Lampu kwarsa untuk keperluan medis; Alat radiologi untuk keperluan medis; Tabir radiologi untuk keperluan medis; Alat radioterapi; Tabung radium untuk keperluan; Wadah untuk memberi obat; Alat rehabilitasi (- tubuh) untuk keperluan medis; Respirator untuk nafas buatan; Alat untuk membantu pernafasan orang yang mati lemas; Gelang untuk digigit bayi yang sedang tumbuh giginya; Gergaji untuk keperluan pembedahan; Pisau anatomi, pisau urai; Gunting untuk operasi; Pengikis lidah; Perlak; Sepatu ortopedik; Kain gendongan [perban penyangga]; Sol sepatu ortopedi; Bantal yang membuat ngantuk untuk susah tidur; Bantalan untuk mencegah sakit karena tekanan, pada tubuh pasien; Alat pengukur tekanan darah; Alat pengukur tekanan darah; Spirometer (alat medis); Tempolong peludahan untuk keperluan medis; Belat (pembedahan); Spons pembedahan; Sendok obat; Alat semprot untuk keperluan medis; Tabung; Alas tilam steril (pembedahan); Stetoskop; Kaos kaki elastik (pembedahan); Kaos kaki untuk pembengkakan pembuluh darah; Baju yang dilengkapi dengan pengikat untuk mencegah orang gila mengamuk; Usungan ambulans; Usungan, beroda; Pembalut penyangga; Penunjang untuk kaki datar; Peralatan dan perkakas pembedahan; Tirai ruang operasi; Alat yang dimasukkan kedalam tubuh melalui operasi; Perban suspensi; Bahan penjahit luka; Jarum penjahit luka; Semprotan untuk suntikan; Semprotan untuk keperluan medis; Meja operasi; Dot bayi; Dot botol susu; Gigi palsu; Gelang untuk digigit bayi yang sedang tumbuh gigi; Alat uji untuk keperluan medis; Paket ukuran panas untuk keperluan pertolongan pertama; Kompres termo-elektrik (pembedahan); Termometer untuk keperluan medis; Benang(bedah); Tutup ujung tongkat penyangga untuk orang- orang cacat; Pengikis lidah; Peralatan traksi untuk keperluan medis; Alat bedah dilengkapi tabung kecil untuk membuat lubang pada badan tempat buangan darah/nanah; Tali pengikat; Pipa-buang untuk keperluan medis; Lampu sinar ultra-violet untuk keperluan medis; Penyaring untuk lampu sinar ultra-violet untuk keperluan medis; Sabuk pusar; Alat pemeriksa saluran kencing; Semprotan saluran kencing; Botol (tempat) kencing orang sakit (wadah); Aparat dan peralatan urologi; Alat semprotan untuk membersihkan rahim; Semprotan vagina; Katup botol susu; Semprotan untuk keperluan medis; Peralatan dan instrumen dokter hewan; Peralatan pijat dengan menggunakan getaran; Wadah yang dibuat khusus untuk pembuangan hasil medis; Kantong air untuk keperluan medis; Tempat tidur air untuk keperluan medis; Alat foto sinar-X untuk keperluan medis; Foto sinar-X (untuk keperluan medis); Tabung sinar-X untuk keperluan medis; Perkakas dan instalasi untuk menghasilkan sinar-X, untuk keperluan medis; Alat pelindung terhadap sinar-X untuk keperluan medis;

Tidak ada komentar:

Posting Komentar